Hak Akses
SalesMania memberikan kontrol Hak Akses yang fleksibel. Setiap role, seperti Manajer, Supervisor, ataupun Sales, dapat dibatasi aksesnya ke berbagai bagian kategorinya.
Last updated
Was this helpful?
SalesMania memberikan kontrol Hak Akses yang fleksibel. Setiap role, seperti Manajer, Supervisor, ataupun Sales, dapat dibatasi aksesnya ke berbagai bagian kategorinya.
Last updated
Was this helpful?
Halaman hak akses dapat diakses melalui tombol , kemudian pilih Settings → Hak Akses
Terdapat role default yang sudah tersedia, yaitu Sales, Manager, Supervisor, Penagihan, dan Admin Penagihan.
Berikut penjelasan lengkap setiap hak aksesnya:
Tags
Satuan Unit
Tags
Tags
Visit Sendiri
Visit Rekan Lain
Semua Visit
Status Visit
Jadwal Libur
Jadwal Cuti
Settings
Integration
Hak Akses
Untuk penambahan role, bisa dilakukan dengan klik di sebelah tulisan 'Role', kemudian isikan kolom Nama, dan bila ingin menyalin dari hak akses yang sudah ada bisa dipilih di “Salin Hak Akses”. Jika sudah benar, klik tombol
Dengan memberikan pada checkbox, maka role tersebut diberi akses untuk :
Tambah : menambahkan customer baru Edit : mengedit detail customer yang sudah ada Hapus : menghapus customer yang sudah ada Export dan Import lewat excel : melakukan export dan import data dengan excel di website Lihat daftar piutang : dapat melihat daftar piutang customer Kelola customer custom fields : mengelola tambahan kolom-kolom custom di customer
Tambah : menambahkan customer tag baru Edit : mengedit customer tag yang sudah ada
Dengan memberikan pada checkbox, maka role tersebut diberi akses untuk :
Tambah : menambahkan produk baru Edit : mengedit detail produk yang sudah ada Hapus: menghapus produk yang sudah ada
Tambah : menambahkan satuan unit baru Edit : mengedit satuan unit yang sudah ada
Tambah : menambahkan product tag baru Edit : mengedit product tag yang sudah ada
Dengan memberikan pada checkbox, maka role tersebut diberi akses untuk :
Tambah : menambahkan team baru Edit : mengedit detail team yang sudah ada Hapus: menghapus team yang sudah ada Mengatur role team : mengubah role team Login melalui web : melakukan login melalui website SalesMania. Bila tidak diijinkan, hanya bisa akses SalesMania lewat aplikasi Check in di luar area customer : melakukan check in di luar area customer Check out di luar area customer : melakukan check out di luar area customer Menampilkan kode QR database untuk invite team lain : menampilkan kode QR invite team ke database melalui aplikasi
Tambah : menambahkan team tag baru Edit : mengedit team tag yang sudah ada
Dengan memberikan pada checkbox, maka role tersebut diberi akses untuk :
Tambah : menambahkan jadwal visit sendiri Edit : mengedit jadwal visit sendiri Hapus visit yang belum dilakukan : menghapus jadwal visit yang belum dilakukan Hapus visit yang sudah dilakukan : menghapus jadwal visit yang sudah dilakukan
Tambah : menambahkan jadwal visit rekan lain Edit : mengedit jadwal visit rekan lain Lihat jadwal visit : melihat jadwal visit rekan lainnya Lihat history visit : melihat history hasil visit rekan lainnya
Tambah visit di hari sebelumnya : menambahkan visit di hari sebelumnya Edit visit di hari sebelumnya : mengedit hasil visit di hari sebelumnya Salin visit ke lain hari : menyalin jadwal visit ke lain hari Edit catatan : mengedit catatan di jadwal harian Mengambil foto melalui galeri : mengambil lampiran foto dari galeri Bagikan jadwal visit ke WhatsApp : membagikan hasil visit ke WhatsApp Buat visit penagihan : membuat jadwal visit penagihan
Tambah : menambahkan status visit baru Edit : mengedit status visit yang sudah ada Nonaktifkan : menonaktifkan status visit yang sudah ada
Tambah : menambahkan jadwal libur Hapus : menghapus jadwal libur
Tambah : menambahkan jadwal cuti Hapus : menghapus jadwal cuti
Edit settings check in : mengedit pengaturan check in Edit setting share WhatsApp : menyeting detail share hasil visit ke WhatsApp
Dengan memberikan pada checkbox, maka role tersebut diberi akses untuk :
Edit harga per produk : mengedit harga produk Edit diskon per baris : mengedit diskon tiap barang yang diorder Edit total diskon : mengedit total diskon orderan Buat orderan dibawah harga minimal : membuat orderan dibawah harga minimal Lihat history order team lainnya : melihat history order dari team lainnya Edit status order : mengedit status orderan yang sudah ada Lihat status order di jadwal : melihat status status orderan di jadwal visit Edit jatuh tempo : mengedit jatuh tempo tagihan Buat orderan melampaui stok yang ada : membuat orderan dengan jumlah lebih dari stok yang ada
Dengan memberikan pada checkbox, maka role tersebut diberi akses untuk :
Tambah atau edit target : menambahkan atau mengedit settingan target Lihat target : melihat target yang sudah dibuat
Dengan memberikan pada checkbox, maka role tersebut diberi akses untuk :
Kelola integrasi Accurate Online : mengelola settingan integrasi Accurate Online
Lihat dan Edit hak akses : melihat dan mengedit hak akses
Setelah melakukan perubahan pada hak akses, pastikan klik tombol untuk menyimpan perubahan yang sudah dilakukan.